Pertarungan pemilihan kepala daerah menjadi pembahasan serius seluruh lapisan masyarakat.
Partai politik akan bersaing untuk mendapatkan suara demi memenangkan calon yang diusung.
Masyarakat banyak yang memberikan istilah tersendiri dalam menilai menyikapi pilkada misalnya dengan julukan perang bintang.
Dala sebuah kesempatan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani mengungkapkan bahwa.
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Tengah 2024 yang diistilahkan banyak pihak sebagai “perang bintang” tidaklah benar.
“Ini kan bukan perang bintang, ini sama-sama (diikuti, red.) calon yang kebetulan punya bintang.
Bukan perang bintang lah, seram banget,” ucapnya di Semarang, Rabu malam.
Hal tersebut disampaikan-nya usai menghadiri Rapat Kerja Daerah Khusus (Rakerdasus).
Yang membahas strategi dan konsolidasi menghadapi pemilihan kepala daerah (pilkada) di Jateng.
Dua pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur telah mendaftar mengikuti Pilkada Jateng 2024,
Mereka adalah pasangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi (Hendi) yang diusung PDI Perjuangan.
Halaman : 1 2 Selanjutnya