Julukan Perang Bintang Dalam Pilkada Jawa Tengah Sangatlah Tidak Benar, Berikut Pernyataan Puan Maharani

- Jurnalis

Kamis, 5 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pertarungan pemilihan kepala daerah menjadi pembahasan serius seluruh lapisan masyarakat.

Partai politik akan bersaing untuk mendapatkan suara demi memenangkan calon yang diusung.

Masyarakat banyak yang memberikan istilah tersendiri dalam menilai menyikapi pilkada misalnya dengan julukan perang bintang.

Dala sebuah kesempatan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani mengungkapkan bahwa.

Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Tengah 2024 yang diistilahkan banyak pihak sebagai “perang bintang” tidaklah benar.

“Ini kan bukan perang bintang, ini sama-sama (diikuti, red.) calon yang kebetulan punya bintang.

Bukan perang bintang lah, seram banget,” ucapnya di Semarang, Rabu malam.

Hal tersebut disampaikan-nya usai menghadiri Rapat Kerja Daerah Khusus (Rakerdasus).

Yang membahas strategi dan konsolidasi menghadapi pemilihan kepala daerah (pilkada) di Jateng.

Baca Juga :  Menag Kecam Penembakan di New Zealand: Tak Berperikemanusiaan!

Dua pasangan bakal calon gubernur dan wakil gubernur telah mendaftar mengikuti Pilkada Jateng 2024,

Mereka adalah pasangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi (Hendi) yang diusung PDI Perjuangan.

Andika Perkasa merupakan purnawirawan jenderal bintang empat yang juga mantan KSAD dan Panglima TNI.

Sedangkan Hendi adalah mantan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) RI dan mantan Wali Kota Semarang.

Kemudian, pasangan Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen (Gus Yasin) yang diusung sembilan partai politik dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) plus, yakni Gerindra, Golkar, PPP, PAN, PKB, PSI, NasDem, PKS, dan Demokrat.

Luthfi merupakan perwira polisi berpangkat terakhir bintang tiga, yakni Komisaris Jenderal (Komjen) yang juga eks Kapolda Jawa Tengah dan mantan Irjen Kemendag, sedangkan Gus Yasin adalah mantan Wakil Gubernur Jateng.

Baca Juga :  Prabowo Resmikan Kantor DPD Gerindra di Banten

Menurut Puan, Rakerdasus kali ini digelar sebagai persiapan pasca-pendaftaran bakal calon yang diusung PDI Perjuangan dalam menghadapi pilkada di Jateng.

“Sambil menunggu semuanya selesai, kemudian diumumkan tanggal 22 September yang akan datang.

Jadi, agar seluruh struktur Jateng semuanya siap menjalankan proses pilkada yang akan datang,” tuturnya.

“Target-nya menang. Kalau kemudian kami bilang sapu bersih, kayak-nya itu terlalu sombong.

Semuanya ada kelebihan masing-masing, jadi kita semuanya berjuang sama-sama,” ucapnya.

Yang jelas, Puan berharap Pilkada Jateng harus berlangsung secara santun, beretika, jujur, adil, dan biarkan rakyat Jateng yang memilih siapa pemimpinnya yang paling layak.

Berita Terkait

DPK GMNI Universitas Madura Menggelar Diskusi Intensif Dengan Tema “Revitalisasi Pedoman Organisasi Sebagai Basis Gerakan Kader”
DPC GMNI Pamekasan Menggelar Kajian Rutin Bersama Seluruh DPK Sebagai Bentuk konkret Kaderisasi
DPC GmnI Pamekasan Membentuk Sarinah Center Untuk Melindungi Perempuan dan Anak Indonesia
Sekelompok Orang Berkeinginan Mengganti Wakil Presiden Gibran, Berikut Pernyataan Kader PSI
Undang Undang Terkait Penanggulangan Bencana Perlu Direvisi, Berikut Pernyataan Legislator RI
DPD GMNI Jawa Timur Mengadakan Lokakarya Bertema Kader Bina Berbasis Perberdayaan dan Gotong Royong, Sahdan Menjadi Perwakilan DPP
Dampak Positif dan Negatif Rencana Retret Kepala Daerah Yang Disuarakan Oleh Megawati, Berikut Tanggapan Yunius Suwantoro
Pernyataan Sikap NASMAR Kepada Raffi Ahmad Agar Tidak Sembrono Dalam Memilih Sosok Yang  Akan Mengisi Posisi Pembinaan Generasi Bangsa

Berita Terkait

Senin, 2 Juni 2025 - 18:43 WIB

DPK GMNI Universitas Madura Menggelar Diskusi Intensif Dengan Tema “Revitalisasi Pedoman Organisasi Sebagai Basis Gerakan Kader”

Selasa, 20 Mei 2025 - 23:32 WIB

DPC GMNI Pamekasan Menggelar Kajian Rutin Bersama Seluruh DPK Sebagai Bentuk konkret Kaderisasi

Rabu, 30 April 2025 - 19:20 WIB

DPC GmnI Pamekasan Membentuk Sarinah Center Untuk Melindungi Perempuan dan Anak Indonesia

Senin, 21 April 2025 - 23:05 WIB

Sekelompok Orang Berkeinginan Mengganti Wakil Presiden Gibran, Berikut Pernyataan Kader PSI

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:01 WIB

Undang Undang Terkait Penanggulangan Bencana Perlu Direvisi, Berikut Pernyataan Legislator RI

Berita Terbaru

Nasionalis

Manusia Methodologis dan Bangkitnya Soekarnoisme

Sabtu, 14 Jun 2025 - 11:33 WIB