Data IHSG Ditutup di Zona Hijau, Naik 0,13 Persen ke Level 6.889

- Jurnalis

Selasa, 25 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepemilikan saham banyak diperebutkan oleh orang yang ingin menciptakan peluang ekonomi.

Ketapatan dalam membeli saham perusahaan sangat mempengaruhi keuntungan yang didapat jika dijual kelak.

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup di zona hijau dalam perdagangan hari ini.

Data RTI Business menunjukkan, sore ini IHSG naik 0,13 persen (9 poin) ke level 6.889.

Baca Juga :  Sandiaga Uno di Rayu PKB Untuk Maju Pada Pilkada Jawa Barat, Elektabilitasnya Melebihi Dedi Mulyadi

Hari ini sebanyak 312 saham nilainya naik, 247 saham nilainya turun, dan 224 saham stagnan.

Lima saham teraktif dalam perdagangan berdasarkan data Bursa Efek Indonesia adalah BBRI, BBCA, BMRI, TLKM dan BBNI.

Baca Juga :  Hotel di Tangerang Menyala dan Sulit Dipadamkan, Ada Korban Jiwa Yang Tidak Sempat Diselamatkan

Volume saham yang diperdagangkan sebanyak 19,3 miliar lembar, dengan frekuensi perdagangan 864 ribu kali transaksi.

Total nilai perdagangan sebesar Rp9,6 triliun dan nilai kapitalisasi pasar hari ini sebesar Rp11.799,68 triliun.

Tim Analisis Pilarmas Investindo sekuritas mencatat, sektor barang non-primer paling kuat naiknya (2,19 persen).

Berita Terkait

Presiden Jokowi Membuka PON XXI Aceh – Sumatera di Dampingi Iriana dan Rombongan
TNI AL Mengenalkan Alutsista Kepada Masyarakat Pada Saat Ulang Tahun ke 79, Senjata Canggih dan Tank Amfibi Bisa Dilihat Secara Langsung
Rancangan Undang Undang Perampasan Aset Akan Dibahas DPR RI Periode Selanjutnya, Berikut Penjelasan Ahmad Sahroni
Faktor Penyebab Kotak Kosong Dalam Pilkada 2024 Menurut Ketua Komisi II DPR RI
Pejabat Menteri Pertahanan Menjadi Ketua Tim Pemenangan Dalam Pilkada Jawa Tengah 2024
Syarat Partai Politik Mencabut Dukungan Terhadap Bakal Calon Kepala Daerah 2024, Untuk Meminimalisir Kotak Kosong
Julukan Perang Bintang Dalam Pilkada Jawa Tengah Sangatlah Tidak Benar, Berikut Pernyataan Puan Maharani
Media Massa Diharapkan Memberikan Informasi Yang Objektif Terkait Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Senin, 9 September 2024 - 21:13 WIB

Presiden Jokowi Membuka PON XXI Aceh – Sumatera di Dampingi Iriana dan Rombongan

Minggu, 8 September 2024 - 22:08 WIB

TNI AL Mengenalkan Alutsista Kepada Masyarakat Pada Saat Ulang Tahun ke 79, Senjata Canggih dan Tank Amfibi Bisa Dilihat Secara Langsung

Minggu, 8 September 2024 - 22:06 WIB

Rancangan Undang Undang Perampasan Aset Akan Dibahas DPR RI Periode Selanjutnya, Berikut Penjelasan Ahmad Sahroni

Sabtu, 7 September 2024 - 23:12 WIB

Faktor Penyebab Kotak Kosong Dalam Pilkada 2024 Menurut Ketua Komisi II DPR RI

Sabtu, 7 September 2024 - 23:11 WIB

Pejabat Menteri Pertahanan Menjadi Ketua Tim Pemenangan Dalam Pilkada Jawa Tengah 2024

Berita Terbaru