Sering Sebagai Pemain Cadangan Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Diyakini Banyak Orang Bisa Mencetak Goal di EURO 2024

- Jurnalis

Senin, 10 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam bermain sepak bola dibutuhkan stamina dan fisik yang tinggi diatas lapangan hijau.

Sehingga bisa memainkan strategi yang diperintahkan oleh pelatih dan berhasil mengalahkan musuh.

Namun tidak dipungkiri bahwa salah satu penyebab redupnya bintang sepak bola salah satunya dipengaruhi faktor usia.

Seiring bertambahnya usia maka berkurang tenaga yang dimiliki dan kondisi fisik menurun.

Namun kebiasaan tersebut tidak berlaku bagi bintang Portugal Cristiano Ronaldo.

Bahkan Jose Mourinho mengatakan bahwa Cristiano Ronaldo masih akan memiliki peran besar di skuad Timnas Portugal dan akan bisa mencetak gol di Piala Eropa (Euro) 2024.

Saat ini Ronaldo sudah berumur 39 tahun dan mulai jarang mendapat kesempatan starter di Timnas Portugal semenjak Piala Dunia 2022.

Baca Juga :  Tanpa Alumni Barcelona, Inter Miami vs Orlando City Berakhir Imbang 1-1

Tetapi dia masih menjadi andalan Portugal di kualifikasi Euro 2024 dengan mencetak 10 gol.

Pada saat Jose Mourinho memiliki pertanyaan terkait peran Ronaldo di Euro 2024 nanti.

Ia mengatakan bahwa megabintang itu masih akan punya peran di skuad Portugal.

Cristiano adalah orang yang tahu bagaimana perasaannya, apa tujuannya, bagaimana pelatih ingin memanfaatkannya.

Apakah akan bermain setiap menit di setiap pertandingan atau memasukkannya di momen-momen penting,” ujar Mourinho, Minggu (09/6).

Mantan pelatih Real Madrid itu juga yakin bahwa CR7 masih bisa mencetak gol di pentas Euro 2024 nanti.

Baca Juga :  Respon Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Kalah dari Guinea, Kaputusan Wasit Dianggap Kontroversial

Tetapi, Jose Mourinho tidak bisa memperkirakan berapa gol yang akan dihasilkan pemain Al-Nassr tersebut.

“Saya tidak yakin dia (Ronaldo) akan meninggalkan Euro tanpa mencetak gol,” ucap Mourinho.

Timnas Portugal sendiri tergabung dalam Grup F di Euro 2024 bersama Turki, Georgia dan Republik Ceko.

Laga perdana Portugal di kompetisi terbesar Eropa itu adalah melawan Republik Ceko pada Rabu depan (19/6) pukul 02.00 WIB.

Disatu sisi Pecinta sepak bola Indonesia juga memiliki prediksi yang sama dengan Mourinho.

Banyak yang menilai bahwa Ronaldo pasti mencetak goal dalam kompetisi tersebut.

Paling tidak dia mau mencatatkan namanya dalam sejarah sepakbola dunia terutama dalam Euro 2024.

Berita Terkait

Indonesia Menang 1- 0 Melawan Bahrain, Peluang Lolos Piala Dunia Terbuka Lebar
Tingkat Kepuasan Masyarakat Terhadap Tim Nasional Indonesia Dalam Berbagai Laga
Shin Tae Yong Tetap Mencintai Indonesia Meskipun Sudah Dipecat Oleh PSSI
Liverpool Tidak Belanja Pemain Saat Bursa Transfer Musim Dingin, Banyak Pemain Yang Mengalami Cidera Kritis
Posisi Grup B Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jepang Pesta Goal dan Palestina Peringkat ke 2
Peluang Juara Atlet Para Panahan Indonesia di Paralimpiade Paris 2024, Persaingan Sengit Antar Negara
Jadwal Liga Champion Eropa Mempertemukan Tim Besar Pada Penyisihan, Format Pengundiannya Berbeda Dengan Sebelumnya
Erick Thohir Apresiasi Timnas U 17 Yang Mencukur India Dengan Skor 3 – 0, Terus Semangat Jangan Mudah Merasa Puas

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 23:26 WIB

Indonesia Menang 1- 0 Melawan Bahrain, Peluang Lolos Piala Dunia Terbuka Lebar

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:42 WIB

Tingkat Kepuasan Masyarakat Terhadap Tim Nasional Indonesia Dalam Berbagai Laga

Kamis, 16 Januari 2025 - 22:26 WIB

Shin Tae Yong Tetap Mencintai Indonesia Meskipun Sudah Dipecat Oleh PSSI

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:10 WIB

Liverpool Tidak Belanja Pemain Saat Bursa Transfer Musim Dingin, Banyak Pemain Yang Mengalami Cidera Kritis

Jumat, 6 September 2024 - 23:16 WIB

Posisi Grup B Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jepang Pesta Goal dan Palestina Peringkat ke 2

Berita Terbaru

Potret Publik Petani Indonesia

Nasionalis

Kembalikan Mandat Republik Kepada Publik

Minggu, 23 Mar 2025 - 22:26 WIB