Ketersediaan Air Bersih di IKN Sudah Mencukupi Untuk Kebutuhan Sehari Hari, Berikut Penjelasan Kementerian PUPR

- Jurnalis

Jumat, 9 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semua kebutuhan fisik dan non fisik disiapkan dengan cepat untuk menunjang kerja di IKN.

Hal itu untuk menunjang semua faktor yang menjadi kebutuhan dasar seperti Air bersih.

Dalam rangka transisi pemerintahan, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Melalui Satuan Tugas (Satgas) Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur Ibu Kota Nusantara mengungkapkan bahwa.

Ketersediaan air bersih sudah masuk ke persil-persil di IKN dan mencukupi kebutuhan sehari hari.

“Untuk air bersih sekarang sudah masuk ke persil-persil, cuma kita adalah dalam rangka quality assurance memastikan saja.

Karena ini ada suatu rangkaian untuk mengantarkan air yang mana saat sampai kepada keran itu bisa merupakan air yang bisa langsung diminum, kita harus memastikan,”

Baca Juga :  Putusan Sidang Mahkamah Konstitusi Terkait Sengketa Pemilihan Presiden Indonesia 2024

Pernyataan itu disampaikan oleh Ketua Satgas Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur IKN Danis H. Sumadilaga di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat.

Danis menyampaikan bahwa kepastian ini akan didapat kalau dilakukan certified oleh pihak ketiga.

“Kepastian ini akan didapat dengan cepat kalau kita dilakukan certified oleh pihak ketiga.

Hal ini masih memerlukan proses beberapa hari ke depan dan ini sedang berlangsung,” katanya.

Satgas Pelaksanaan Pembangunan Infrastruktur Ibu Kota Nusantara (IKN) melaporkan.

Sistem pengolahan air baku dari Bendungan Sepaku Semoi dan Intake Sepaku.

Akan dipersiapkan untuk menyuplai kebutuhan air di IKN hingga satu dekade ke depan.

Baca Juga :  Klinik Pratama Lapas Meraih Akreditasi Paripurna Dari Kementerian Kesehatan, Staf Ahli Kemenkumham Memberikan Apresiasi

Bendungan Sepaku Semoi yang berjarak sekitar 25 kilometer dari kawasan IKN, kata Danis.

Bendungan itu memiliki kapasitas 2.500 liter per detik, sedangkan di Intake Sepaku berjarak 15,8 kilometer dari IKN berkapasitas 3.000 liter per detik.

Pada tahap awal rencana induk pembangunan IKN 2022-2024, pihak Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Memanfaatkan air baku Intake Sepaku berkapasitas 300 liter per detik atau setara 10 persen dari kapasitas yang tersedia.

Air baku tersebut saat ini dikelola menggunakan sistem portable water yang memungkinkan pemurnian air hingga bisa diminum langsung dari keran.

 

Berita Terkait

DPD GMNI Jawa Timur Mengadakan Lokakarya Bertema Kader Bina Berbasis Perberdayaan dan Gotong Royong, Sahdan Menjadi Perwakilan DPP
Dampak Positif dan Negatif Rencana Retret Kepala Daerah Yang Disuarakan Oleh Megawati, Berikut Tanggapan Yunius Suwantoro
Pernyataan Sikap NASMAR Kepada Raffi Ahmad Agar Tidak Sembrono Dalam Memilih Sosok Yang  Akan Mengisi Posisi Pembinaan Generasi Bangsa
Sejarah dan Deklarasi Berdirinya Gerakan Pemuda Nasionalis Marhaenis, Anggota Berasal Dari Sabang Hingga Merauke
Warga Negara Indonesia Yang Ditembak di Malaysia Dipulangkan KP2MI
KPK Tetap Memburu Harun Masiku Sampai Tertangkap, Berikut Pernyataan Tessa Mahardhika
Diskon Listrik 50 Persen Tidak Diperpanjang Lebih Dari Dua Bulan, Berikut Pernyataan Menteri ESDM
Tumbangnya Hegemoni, Jangan Jadikan Kekuasaan Untuk Penindasan
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 17:12 WIB

DPD GMNI Jawa Timur Mengadakan Lokakarya Bertema Kader Bina Berbasis Perberdayaan dan Gotong Royong, Sahdan Menjadi Perwakilan DPP

Sabtu, 22 Februari 2025 - 14:53 WIB

Dampak Positif dan Negatif Rencana Retret Kepala Daerah Yang Disuarakan Oleh Megawati, Berikut Tanggapan Yunius Suwantoro

Kamis, 6 Februari 2025 - 10:30 WIB

Pernyataan Sikap NASMAR Kepada Raffi Ahmad Agar Tidak Sembrono Dalam Memilih Sosok Yang  Akan Mengisi Posisi Pembinaan Generasi Bangsa

Sabtu, 1 Februari 2025 - 21:31 WIB

Sejarah dan Deklarasi Berdirinya Gerakan Pemuda Nasionalis Marhaenis, Anggota Berasal Dari Sabang Hingga Merauke

Selasa, 28 Januari 2025 - 23:05 WIB

Warga Negara Indonesia Yang Ditembak di Malaysia Dipulangkan KP2MI

Berita Terbaru

Potret Publik Petani Indonesia

Nasionalis

Kembalikan Mandat Republik Kepada Publik

Minggu, 23 Mar 2025 - 22:26 WIB