Hutang Amerika Serikat Terbesar Dalam Sejarah Dimulai Sejak Tiga Bulan Lalu

- Jurnalis

Minggu, 3 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Arsip Foto Jpe Biden Dengan Gaya Menembak

Arsip Foto Jpe Biden Dengan Gaya Menembak

Sikap politik Amerika Serikat dalam mendukung Israel dan beberapa negara lain mengundang banyak perhatian.

Karena selain melawan arus internasional juga mengeluarkan banyak uang untuk perang.

Keputusan ini menimbulkan banyak perdebatan di ruang lingkup Amerika sendiri dan negara sekutunya.

Hutang Amerika Serikat (AS) mengalami peningkatan secara signifikan.

Hal tersebut terjadi dalam beberapa bulan terakhir ini.

Hutang Amerika naik US$ 1 triliun atau Rp 15.701 triliun dalam waktu 100 hari.

Berdasarkan hasil data terbaru dari Kementerian Keuangan Amerika Serikat.

Tercatat tanggal 4 Januari 2024 jumlah total utang pemerintah AS tembus US$ 34 triliun.

Baca Juga :  Catatan Harian Djoko Sukmono, FENOMENA SOSIAL 

Hutang fantastis itu dicapai dalam waktu 3 bulan tepatnya pada September 2023.

Sebelumnya hutang AS mencapai US$ 33 triliun.

Sedangkan pada Juni 2023 utang AS masih di level US$ 32 triliun.

Kenaikan US$ 1 triliun dari US$ 31 triliun membutuhkan waktu sekitar delapan bulan.

Total uang yang dipinjam pemerintah federal untuk biaya operasional kini mencapai US$ 34,4 miliar, pada Rabu (28/2/2024).

pengamat Bank of America investment strategist, Michael Hartnett menganalisia.

Baca Juga :  Timnas Indonesia Kalah Dari Australia 4-0 dan Pulang Pada Babak 16 Besar

Bahwa pola kenaikan utang dalam waktu 100 hari ke depan masih memiliki potensi untuk berlanjut.

Karena pergerakan dari US$ 34 triliun naik menjadi ke level US$ 35 triliun.

“Tidak kaget jika perdagangan mengalami ‘penurunan nilai utang’ mendekati level tertinggi sepanjang masa.

Tercatat emas US$ 2.077/oz, bitcoin US$ 67.734,” tulisnya dikutip dari CNBC Minggu (3/3/2024).

Harga emas spot saat ini berada di sekitar US$ 2.084 per ounce.

Sedangkan bitcoin baru-baru ini berada di sekitar US$ 61.443.

Berita Terkait

Imperialisme Serial ke 7, Judi Imperialis Kapitalis Monoistik
IMPERIALISME Serial Keenam, IMPERIALISME Telah Memasuki Fase Historis Baru Yang Bernama Imperialisme Terstruktur
Imperialisme Serial ke 5, Perang dan Masa Depan Dunia
Imperialisme Serial keempat, Pergerakan Imperialis dan Kapitalis Dalam Rangka Meningkatkan Kekayaan
Imperialisme Serial Ketiga, Doktrin Yang Dianggap Mewakili Kebenaran dan Kebaikan
IMPERIALISME Serial kedua, Pemerintahan Jatuh ke Genggaman Sebuah Kekuasaan Baru Yang Bernama REZIM THEOKRASI  
Teuku Markam,The  Indonesian Wealthy Richie In Soeharto’s Era Who Contributed 30 Kilograms Of Monas Gold Had Ended Tragically In His Life
Amerika Berencana Keluar Dari WHO Karena Dianggap Membayar Lebih Tinggi Jika Dibanding China, Berikut Pernyataan Trump

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 22:39 WIB

Imperialisme Serial ke 7, Judi Imperialis Kapitalis Monoistik

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:08 WIB

IMPERIALISME Serial Keenam, IMPERIALISME Telah Memasuki Fase Historis Baru Yang Bernama Imperialisme Terstruktur

Senin, 10 Maret 2025 - 21:11 WIB

Imperialisme Serial ke 5, Perang dan Masa Depan Dunia

Jumat, 7 Maret 2025 - 23:02 WIB

Imperialisme Serial keempat, Pergerakan Imperialis dan Kapitalis Dalam Rangka Meningkatkan Kekayaan

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:14 WIB

Imperialisme Serial Ketiga, Doktrin Yang Dianggap Mewakili Kebenaran dan Kebaikan

Berita Terbaru

Potret Publik Petani Indonesia

Nasionalis

Kembalikan Mandat Republik Kepada Publik

Minggu, 23 Mar 2025 - 22:26 WIB