Bank Indonesia Umumkan Jumlah Uang Baru Yang Ditukar Masyarakat Menjelang Lebaran 2024

- Jurnalis

Selasa, 9 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu hal yang paling ditunggu tunggu oleh anak anak ketika lebaran adalah uang baru.

Uang tersebut dibagikan oleh orang yang lebih dewasa dan ingin berbagi rejeki dengan anak anak.

Tidak heran jika saat lebaran hampir tiba banyak masyarakat yang menukarkan uang baru.

Data terbaru diinformasikan oleh pihak Bank Indonesia kepada publik terkait jumlah penukaran uang baru.

Bank Indonesia (BI) menjumlah uang baru yang ditukar mencapai Rp 1,13 triliun per 3 April 2024 atau H-7 Lebaran.

Penukaran uang baru yang ditransaksikan melalui aplikasi pintar.bi.go.id pada periode 15 Maret 2024–3 April 2024.

Tercatat telah berhasil terealisasi dengan sebanyak 586 kegiatan dan 176.121 penukar.

Baca Juga :  Jadwal Piala AFF 2024 Timnas Indonesia Satu Grup Vietnam, Filipina, Myanmar, dan Laos di Grup B.

Faris Budiawan selaku Direktur Pengelolaan Uang BI menyatakan bahwa BI telah menyalurkan Rp 138,19 triliun kepada Bank.

Distribusi penyaluran tersebut yakni untuk melayani masyarakat dan menjaga ketersedian uang di ATM.

Menurut Faris masyarakat sangat antusias menukarkan uang baru di titik-titik pelayanan kas keliling.

Perlu diketahui bahwa yang pelayanan tersebut diselenggarakan oleh Bank Indonesia maupun perbankan.

Faris memberi contoh penukaran uang di Istora Senayan pada tanggal 28–31 Maret 2024.

Yang dilaksanakan oleh Bank Indonesia bersama 16 perbankan yang menjadi mitra mereka.

Pada waktu itu penukaran uang baru tercatat sebanyak Rp 55,143 miliar kepada 14.562 orang penukar.

Baca Juga :  Pengumuman Program Rekrutmen Bersama BUMN (RBB) Tahun 2024, Berikut Tahapan dan Cara Mengetahui Hasil Tesnya

Faris menjelaskan beberapa kendala yang dihadapi selama penukaran uang baru.

Salah satunya yaitu terjadi penumpukan masyarakat pada saat awal kegiatan.

Dia juga menyampaikan permasalahan itu bisa disiasati dengan pengaturan baris antrian.

Pemesanan di aplikasi Pintar secara spesifik pihaknya telah memberikan opsi terkait waktu penukaran.

Tujuannya adalah membagi kepadatan penukaran pada jam tertentu,” ucapnya.

Faris menyampaikan keluhan dari masyarakat soal pembatasan kuota penukaran uang baru.

Sehingga Bank Indonesia menambahkan kuota penukaran 500 paket di aplikasi Pintar.

Selain itu juga disediakan tambahan 50 persen kuota untuk penukaran di lokasi.

Berita Terkait

Kapal Selam Rusia Bersandar di Surabaya Untuk Mengikuti Berbagai Kegiatan Dengan TNI AL
ASN dan Aparat Harus Netral Dalam Pilkada Jawa Tengah 2024, Berikut Himbauan Anggota DPD RI
Mantan Gubernur Kalimantan Timur dan Saksi Tidak Menghadiri Panggilan KPK, di Larang Pergi ke Luar Negeri
BMKG Mendeteksi Gempa di Kabupaten Sarmi Papua, Tidak Berpotensi Menimbulkan Tsunami
Hari Kue Nasional Dirayakan Oleh Masyarakat Tionghoa di Kalimantan Barat, Ditetapkan Berdasarkan Kalender China
KPK Geledah Rumah Dinas Menteri Desa PDTT Terkait Dana Hibah di Jawa Timur, Uang Tunai dan Bukti Elektronik Sudah Diamankan
Teroris Tertangkap di Bekasi Dengan Beberapa Barang Bukti, Berikut Pernyataan Densus 88 Antiteror
Tiba di Istana Paus Fransiskus Disambut Langsung Oleh Presiden Jokowi, Anak-Anak Berpakaian Adat Yang Membawa Bendera Merah Putih dan bendera Vatikan

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 09:17 WIB

Kapal Selam Rusia Bersandar di Surabaya Untuk Mengikuti Berbagai Kegiatan Dengan TNI AL

Kamis, 17 Oktober 2024 - 16:18 WIB

ASN dan Aparat Harus Netral Dalam Pilkada Jawa Tengah 2024, Berikut Himbauan Anggota DPD RI

Kamis, 10 Oktober 2024 - 20:00 WIB

Mantan Gubernur Kalimantan Timur dan Saksi Tidak Menghadiri Panggilan KPK, di Larang Pergi ke Luar Negeri

Selasa, 17 September 2024 - 18:57 WIB

BMKG Mendeteksi Gempa di Kabupaten Sarmi Papua, Tidak Berpotensi Menimbulkan Tsunami

Selasa, 17 September 2024 - 18:54 WIB

Hari Kue Nasional Dirayakan Oleh Masyarakat Tionghoa di Kalimantan Barat, Ditetapkan Berdasarkan Kalender China

Berita Terbaru