Rekomendasi Partai Gerindra Diberikan Secara Resmi Kepada Khofifah- Emil UNtuk Pilkada Jawa Timur

- Jurnalis

Sabtu, 24 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rekomendasi partai politik digunakan untuk mendaftarkan diri sebagai calon kepala daerah.

Sebelum memberikan rekomendasi setiap partai politik akan menghitung elektabilitas tokoh yang diusung.

Partai Gerindra secara resmi menyerahkan surat dukungan kepada pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak.

Pasangan tersebut didukung sebagai bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Jumat.

Baca Juga :  Batas Usia Calon Gubernur dan Bupati serta Walikota Sesuai Peraturan KPU Nomor 8 Tahun 2024

Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani memberikan SK model B1 KWK dari Partai Gerindra.

Yakni kepada Khofifah dan Emil Dardak di kantor DPP Partai Gerindra, Ragunan, Jakarta Selatan.

“Ini akan menjadi kelengkapan administratif kami untuk daftar ke KPU sebagai bacagub dan bacawagub Jawa Timur.

Baca Juga :  Romo Magnis Suseno Kritik Kekuasaan di MK Setelah Menerima Bintang Mahaputra dari Jokowi

Insya Allah kami akan mendaftar tanggal 28 Agustus 2024,” kata Khofifah kepada awak media setelah menerima surat tersebut.

Khofifah sendiri mengaku optimis bertarung di Jawa Timur lantaran di dukung delapan partai yang berada di dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM).

Berita Terkait

Presiden Jokowi Membuka PON XXI Aceh – Sumatera di Dampingi Iriana dan Rombongan
TNI AL Mengenalkan Alutsista Kepada Masyarakat Pada Saat Ulang Tahun ke 79, Senjata Canggih dan Tank Amfibi Bisa Dilihat Secara Langsung
Rancangan Undang Undang Perampasan Aset Akan Dibahas DPR RI Periode Selanjutnya, Berikut Penjelasan Ahmad Sahroni
Faktor Penyebab Kotak Kosong Dalam Pilkada 2024 Menurut Ketua Komisi II DPR RI
Pejabat Menteri Pertahanan Menjadi Ketua Tim Pemenangan Dalam Pilkada Jawa Tengah 2024
Syarat Partai Politik Mencabut Dukungan Terhadap Bakal Calon Kepala Daerah 2024, Untuk Meminimalisir Kotak Kosong
Julukan Perang Bintang Dalam Pilkada Jawa Tengah Sangatlah Tidak Benar, Berikut Pernyataan Puan Maharani
Media Massa Diharapkan Memberikan Informasi Yang Objektif Terkait Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Senin, 9 September 2024 - 21:13 WIB

Presiden Jokowi Membuka PON XXI Aceh – Sumatera di Dampingi Iriana dan Rombongan

Minggu, 8 September 2024 - 22:08 WIB

TNI AL Mengenalkan Alutsista Kepada Masyarakat Pada Saat Ulang Tahun ke 79, Senjata Canggih dan Tank Amfibi Bisa Dilihat Secara Langsung

Minggu, 8 September 2024 - 22:06 WIB

Rancangan Undang Undang Perampasan Aset Akan Dibahas DPR RI Periode Selanjutnya, Berikut Penjelasan Ahmad Sahroni

Sabtu, 7 September 2024 - 23:12 WIB

Faktor Penyebab Kotak Kosong Dalam Pilkada 2024 Menurut Ketua Komisi II DPR RI

Sabtu, 7 September 2024 - 23:11 WIB

Pejabat Menteri Pertahanan Menjadi Ketua Tim Pemenangan Dalam Pilkada Jawa Tengah 2024

Berita Terbaru