Bantuan April 2024 Cair Dalam Bentuk Uang, Telor Dan Beras, Simak Baik Baik Ketentuan Yang Sudah Ditetapkan

- Jurnalis

Jumat, 5 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beras dengan kualitas baik

Beras dengan kualitas baik

Ditengah panasnya persidangan terkait sengketa pemilihan Presiden 2024 di mahkamah Konstitusi.

Pro dan kontra terjadi dalam penyampaian paradigma yang dilontarkan oleh saksi ahli pasangan Capres- Cawapres.

Dibalik ketegangan tersebut Pemerintah akan menyalurkan beberapa bantuan yang akan diturunkan seepatnya.

Bagi para KPM PKH murni maupun PKH plus BPNT, ada bantuan sosial yang cair di bulan April 2024. 

Bantuan sosial pemerintah akan disalurkan untuk para KPM PKH murni maupun PKH plus BPNT.

Jumlah bantuan sosial yang diberikan kepada para KPM ada yang Rp 450 ribu hingga Rp 750 ribu.

KPM mendapatkan bantuan sosial senilai Rp 450 ribu hingga Rp 750 ribu tergantung jenisnya.

Perlu dicatat bahwa bantuan tersebut untuk KPM PKH entah itu PKH murni atau PKH plus BPNT.

Penerima bansos senilai Rp 750 ribu merupakan KPM yang memiliki komponen kesehatan yakni balita dan anak sekolah.

Penerima komponen anak sekolah yang bisa dihitung maksimal adalah tiga orang anak tidak lebih.

Bisa dicairkan melalui kartu KKS, baik itu BNI, Mandiri, BRI dan BSI, namun beberapa daerah sudah ada yang mendapatkan bantuan tersebut melalui BNI.

Dikutip dari YouTube Diary Bansos ada dua bantuan pangan yang dicairkan sejak kemarin, berikut rinciannya.

1 . Bantuan 10 butir telur dan 1 kg daging ayam

Tercatat sebanyak 1,4 juta data keluarga rawan stunting (KRS) yang datanya diambil dari BKKBN.

Sudah ada KPM yang menerima bantuan sebanyak 10 butir telur dan 1 kg daging ayam.

Bantuan telur dan daging ayam ini disalurkan selama tiga bulan untuk alokasi Januari-Maret 2024.

2 . Bantuan beras 10 kg

 bantuan MRP yaitu berupa beras 10 kg untuk tahap 3 alokasi bulan Maret 2024.

Berdasarkan informasi Bantuan ini diberikan kepada 22 juta KPM yang sumber datanya diambil dari P3KE atau data miskin ekstrem.

Bantuan ini dicairkan beberapa hari yang lalu dan terpantau ada beberapa daerah yang masih mencairkan tahap ketiga.

Baca Juga :  Respon Presiden Jokowi Tentang Politisasi Bansos di MK

Berita Terkait

Yayasan Suara Petani Indonesia Mendukung Forum Alumni GMNI Yang Siap Mengawal Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto Dalam Melaksanakan UUD 1945 Asli
E Paspor Bisa Digunakan di 13 Kantor Imigrasi Percontohan Dan Akan Diterapkan di Seluruh Indonesia
Harun Masiku Masih Menjadi Misteri, KPK Terbitkan Surat Pencarian Orang
Gus Miftah Mundur Sebagai Utusan Khusus Presiden Setelah Viral di Media Sosial
KPK Mengundang Ahli Untuk Memastikan Keaslian Barang Yang Akan Dilelang, Hasil Korupsi Rafael Alun Trisambodo
RUU Tentang Narkoba Lebih Mengutamakan Aspek Rehabilitasi Namun Tidak Mengesampingkan Aspek Penegakan Hukum
ASN Tidak Netral Dalam Pilkada 2024 Mendapat Hukuman Dari Kemendagri Setelah Didesak DPR RI
Misi Astacita Presiden Prabowo Subianto Dalam Memberantas Peredaran Naroba, Berikut Penjelasan BNN

Berita Terkait

Minggu, 8 Desember 2024 - 15:29 WIB

Yayasan Suara Petani Indonesia Mendukung Forum Alumni GMNI Yang Siap Mengawal Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto Dalam Melaksanakan UUD 1945 Asli

Minggu, 8 Desember 2024 - 11:06 WIB

E Paspor Bisa Digunakan di 13 Kantor Imigrasi Percontohan Dan Akan Diterapkan di Seluruh Indonesia

Minggu, 8 Desember 2024 - 10:59 WIB

Harun Masiku Masih Menjadi Misteri, KPK Terbitkan Surat Pencarian Orang

Sabtu, 7 Desember 2024 - 23:44 WIB

Gus Miftah Mundur Sebagai Utusan Khusus Presiden Setelah Viral di Media Sosial

Jumat, 6 Desember 2024 - 07:39 WIB

KPK Mengundang Ahli Untuk Memastikan Keaslian Barang Yang Akan Dilelang, Hasil Korupsi Rafael Alun Trisambodo

Berita Terbaru