Pemilihan kepala daerah menjadi topik besar yang dibcarakan oleh hampir semua lapisan masyarakat.
Karena pemilihan tersebut akan dilaksanakan beberapa bulan kedepan dan pendaftaran segera dibuka.
Partisipasi rakyat sangat menentukan perjalanan daerah dalam lima tahun kedepan sesuai dengan terpilihnya kepala daerah.
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDIP Kota Bekasi terus menggalang dukungan alias kekuatan partai politik menjelang Pilkada.
Dukungan terbaru datang dari PSI yang baru saja memberikan surat tugas untuk pencalonan politisi PDIP, Tri Adhianto.
Dalam keputusan rekomendasi ini PSI bukanlah partai pertama yang menyerahkan dukungan.
Sebelumnya ada PAN yang sudah lebih dulu memberikan rekomendasi kepada Tri Adhianto untuk maju dalam Pilkada Kota Bekasi.
Sekretaris DPC PDIP Kota Bekasi, Ahmad Faisyal mengklaim dukungan dari partai lain akan segera menyusul.
partai yang dimaksud yaitu PKB, Gerindra dan Demokrat yang masih menunggu keputusan rapat DPP.
“Setelah mendapat surat tugas dari DPP PDIP menyusul rekomendasi dari PAN dan sekarang PSI.
Halaman : 1 2 Selanjutnya