Perkembangan masyarakat terhadap adanya kepastian hukum menjadi sorotan setelah terjadi banyak kasus besar di Indonesia.
Seringkali keputusan atau vonis yang diberikan dianggap tidak sesuai dengan harapan yang di inginkan oleh masyarkat.
Oleh sebab itu diperlukan upaya hukum untuk memperoleh keadilan yang objektif tanpa pandang bulu kepada siapapun.
Fakultas hukum menjadi salah satu jurusan yang paling banyak diminati oleh pendaftar di setiap Universitas.
Karena ilmu hukum menjadi sesuatu wawasan dan pengetahuan yang paling menarik untuk dipelajari.
Harapannya setelah lulus nanti maka akan mendapatkan pekerjaan untuk menjadi penegak hukum atau lembaga bantuan hukum bagi masyarakat.
Kualitas kampus diukur oleh lembaga pemeringkatan berdasarkan versi terbaru yakni tahun 2024.
Salah satu lembaga terpercaya Scimago Institutions Rangkings atau SIR memberikan peringkat untuk jurusan Ilmu Hukum.
Pemeringkatan ini bisa digunakan oleh calon mahasiswa untuk mencari informasi terkait minatnya.
Apakah kampus yang diminati masuk dalam jajaran Ilmu Hukum terbaik di Indonesia atau tidak.
Dikutip oleh redaksi marhaenis.com dari laman resmi scimagoir.com pada Rabu, 24 April 2024 tentang pendidikan hukum.
Berikut 10 kampus terbaik bidang ilmu hukum di Indonesia tahun 2024 versi SIR.
Halaman : 1 2 Selanjutnya